Langsung ke konten utama

Mengulas Perbedaan Ayam Selap Dan Ayam Tulak

Di artikel sebelumnya kita telah membahas tentang Ayam Tulak dan Ayam Selap, masing masing dari ayam tersebut memiliki ciri khas yang sangat unik dan tentu saja memiliki nilai kecantikan dan banyak di cari sebagian untuk koleksi, sebagian untuk syarat ritual kepercayaan asli Nusantara dan sebagian lagi untuk mencari keuntungan lewat dunia ngibul gaib dan dunia ngibul perdukunan.


Banyak dari para dukun bergelar Ustadz dan Kyai menyebutkan bahwa ciri ayam tulak seperti ayam selap, di artikel kali ini kita akan membahas apa sih perbedaan ciri khas dari kedua ayam tersebut agar kita tidak tertipu oleh para dukun bergelar Ustadz dan Kyai yang hanya ingin mencari keuntungan dengan mengaku bisa mengerti tentang dunia ngibul gaib, santet dan hal hal yang berbau mistis.

Sebenarnya kedua ayam ini banyak di cari untuk di koleksi terutama oleh para konglomerat pada zaman dahulu dan orang orang penganut kepercaya asli Nusantara untuk ritual acara syukuran makan bersama dan seiring berjalannya waktu para dukun bergelar Ustadz dan Kyai memanfaatkan kedua ayam tersebut demi keuntungan lewat mitos santet dan guna guna.



Seperti apa perbedaan khas kedua ayam tersebut mari kita ulas secara detail agar kita mengerti dan memahami bagaimana cantiknya unggas lokal yang sangat bersejarah ini.

Ayam Tulak

Ayam Tulak adalah ayam lokal yang punya nilai sejarah yang sangat unik dan tentu saja sangat bernilai tinggi dalam kehidupan kita. Ayam Tulak memiliki bulu yang berwarna putih namun pada bagian leher hingga punggung ayam ini memiliki bulu yang berwarna hitam. Ciri khas inilah yang membuat ayam ini terlihat cantik dan sangat di minati. Ada empat jenis ayam tulak yaitu : Ayam Tulak, Ayam Tulak Telon, Ayam Tulak Walik dan yang paling langka dan sangat sulit di temukan adalah Ayam Sanggar Tulak.
Ayam Tulak


Ayam Selap

Sedangkan ayam selap memiliki ciri khas unik yang tentunya sangat berbeda dengan ayam tulak, ayam selap terbagi menjadi dua yaitu ayam selap hitam dan ayam selap putih dan ada juga ayam selap walik hitam dan putih. Untuk ayam selap putih sendiri memiliki ciri khas bulu yang putih keseluruhan namun terdapat sayap satu lembar yang berwarna hitam pada bagian kiri atau bagian kanan dan ada juga yang terdapat pada bagian keduanya. Untuk ayam selap yang berwarna hitam memiliki ciri khas yang sama seperti ayam selap putih, yang membedakannya hanya seluruh tubuh berwarna hitam namun ada terdapat satu lembar bulu yang berwarna hitam pada sayap bagian kiri atau kanan dan ada juga yang terdapat pada sisi keduanya. Tentu saja membuat ayam ini begitu antik, cantik dan sangat mempesona sehingga banyak sekali yang menyukai ayam ini untuk di koleksi.


Ayam Selap

Inilah ciri ciri yang membedakan ayam tulak dan ayam selap, dan banyak sekali orang terkecoh oleh para dukun bergelar Ustadz dan Kyai yang menyebutkan bahwa ciri khas ayam tulak seperti ayam selap. Karena bergelar Ustadz dan Kyai tentu saja para idiot lebih percaya dengan kata kata mereka di banding yang orang yang sudah tahu sejarah dan memiliki kedua ayam tersebut dan mereka tidak sadar kalau para idiot tersebut sedang ditipu demi keuntungan.

Dan jika ada dukun bergelar Ustadz atau Kyai yang menyebutkan ciri khas ayam tulak seperti ayam selap sudah pasti itu adalah penipu yang mengklaim dirinya sebagai orang yang mengerti tentang dunia ngibul gaib dan mistis. Meski kita sendiri pun sadar bahwa hal itu hanyalah cerita mitos pada zaman dulu yang di ceritakan turun temurun dari generasi ke generasi.

Zaman sudah canggih dan modern tentu saja sudah bukan lagi waktunya untuk percaya hal bodoh seperti itu, namun selama orang masih percaya pada agama tentu saja masih banyak orang bodoh yang percaya dengan mitos tersebut sehingga mudah untuk di bohongi.

Ayam Tulak maupun Ayam Selap adalah unggas asli Nusantara yang sangat bernilai dan memiliki sejarah, tentu saja patut kita jaga dan di lestarikan sebagai plasma nutfah Indonesia.

Di kesempatan selanjutnya kita akan membahas tentang Ayam Tulak Telon dan ciri cirinya yang tentu saja sangat unik dan menarik. 

Salam hangat penuh rahmat dari alam semesta dan tanpa banyak bacot
Ishak Juragan Cemani Juragannya Cemani Indonesia, Pakarnya Ayam Cemani
Instagram : @ishakcemani


Kata Terkait :

ayam tulak, ayam selap, ciri ciri ayam tulak, ciri ciri ayam selap, ayam sanggar tulak, ayam tulak telon, ayam tulak walik, ayam selap sanggar delima, ayam selap putih, ayam selap hitam, perbedaan ayam tulak dan ayam selap, ayam tulak syarat ritual, ayam selap ritual, ayam hitam, ayam putih, ayam sanggar delima, ayam walik selap, ayam walik selap putih, ayam walik selap putih, ayam cemani selap, ayam tulak dan ayam selap, ciri ciri ayam tulak dan ayam selap, ayam tulak indonesia, ayam selap nusantara, ayam hias, ayam lokal, kegunaan ayam tulak dan ayam selap, ayam tulak jakarta, ayam tulak jakarta timur, ayam tulak jakarta barat, ayam tulak jakarta pusat, ayam tulak jakarta selatan, ayam tulak jakarta utara, ayam tulak bogor, ayam tulak depok, ayam tulak bekasi, ayam tulak jabodetabek, ayam tulak cemani, ayam tulak cibubur, ayam tolak bala, ayam selap jakarta, ayam selap jakarta timur, ayam selap jakarta barat, ayam selap jakarta utara, ayam selap jakarta pusat, ayam selap bekasi, ayam selap bogor, ayam selap tangerang, ayam selap depok, ayam selap jabodetabek, ayam selap cibubur, juragan cemani










Komentar

Postingan populer dari blog ini

Ayam Tulak : Ciri Ciri, Karakteristik Dan Mitos

Ayam Langka yang satu ini juga menjadi primadona dikalangan ayam hias Indonesia, ayam asli dari jawa tengah mempunyai bentuk fisik yang unik dan mempunyai kecantikan dan keindahan tak kalah dengan ayam cemani. Ayam yang satu ini juga banyak di buru para kolektor dan penghobi bahkan orang orang idiot yang terpengaruh oleh dukunpun juga ikut mencari ayam ini untuk dijadikan sebagai tumbal dalam dunia ngibul gaib dan dunia ngibul perdukunan. Ayam Tulak

Ayam Walik Putih Mulus Mata Putih, Paruh Putih, Kaki Putih

                                    Ayam Walik Putih Tembus Ayam yang satu ini memang sangatlah langka, untuk jenis yang satu ini sangatlah jarang kita temukan.Ayam Walik Putih Tembus merupakan spesies yang paling langka diantara ayam walik lainnya. Ciri khas yang paling menonjol adalah matanya. Mengapa dinamakan putih tembus? Karena ayam walik putih ini selain memiliki bulu putih, paruh putih dan kaki yang putih juga memiliki lingkar mata yang berwarna putih.

Ciri Ciri Ayam Onagadori

Ayam Onagadori Ayam hias yang satu ini tentunya sudah sangat familiar dikalangan pecinta unggas khususnya ayam hias, para pecinta sudah pasti banyak yang mengenal yang namanya Ayam Onagadori ini serta keindahannya yang sangat eksotis ini. Dengan ciri khas khsusus dan keindahan bulunya membuat ayam ini begitu sangat indah dan sangat di gemari berbagai lapisan masyarakat.